Harga LPG Bersubsidi 3 Kg di Toraja Utara Naik 145 Persen dari Harga Eceran Tertinggi, Pengawasan Dimana

    Harga LPG Bersubsidi 3 Kg di Toraja Utara Naik 145 Persen dari Harga Eceran Tertinggi, Pengawasan Dimana

    TORAJA UTARA - Sangat disayangkan pengawasan dan ketegasan Pemerintah Daerah Toraja Utara dalam penyaluran serta ketentuan Harga Eceran Tertinggi (HET) yang sudah diberlakukan berdasarkan Peraturan Bupati, Senin (15/1/2024).

    Pasalnya, HET yang sudah ditentukan sebesar 18.500/tabung tersebut dalam zona wilayah 1 tidak dijadikan acuan dalam penyaluran ke masyarakat hingga mencapai kenaikan sangat tinggi sebesar 145%.

    Sementara, LPG 3 Kg tersebut diketahui sudah mendapat subsidi triliunan rupiah dari Pemerintah untuk kemaslahatan masyarakat miskin dan para pelaku UMKM.

    Kenaikan 145% ini dari harga HET berdasarkan informasi yang diperoleh dari warga di Kecamatan Kesu' yang ada pada Zona 1 penyaluran sudah tembus di harga Rp. 45.000/tabung.

    Melalui pesan Whatsappnya pada Sabtu (13/1/2024), salah satu warga di Kecamatan Kesu' berinisial Z, menyebutkan jika mereka mendapatkan harga Rp. 45.000/tabung dari kios yang dekat dari tempat tinggalnya.

    "Kami di sini sudah harga Rp.45.000 yang didapatkan dari kios-kios sekitar rumah, " ungkap Z, melalui pesan Whatsappnya.

    Sebelumnya juga sudah diberitakan melalui media Indonesia Satu, persoalan ini dan telah dikonfirmasi ke dinas terkait untuk pengawasan.

    Namun hingga saat ini, dinas Perindustrian dan Perdagangan Toraja Utara, belum sama sekali melakukan gerakan penekanan sampai menormalkan harga sesuai ketentuan Perbup yang berlaku.

    (Widian)

    lpg bersubsidi lpg 3 kg agen lpg pangkalan lpg penyalur lpg sub penyalur lpg het lpg kementerian esdm toraja utara tabung lpg
    SULSEL INDONESIA SATU

    SULSEL INDONESIA SATU

    Artikel Sebelumnya

    KPU Toraja Utara Hari ini Menerima Surat...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Pendapatan Masyarakat, Tiga Sektor...

    Berita terkait

    Recruitment Panwaslu di Toraja Utara Berlangsung, Malam ini Penilaian Kinerja Metode Fortofolio Bagi Peserta Existing
    Diduga Korupsi Dana Bagi Hasil Retribusi, Bendahara Pengeluaran di BKAD Toraja Utara Resmi Ditahan Kejaksaan
    Jelang Pleno DPSHP Menuju DPT Tingkat Kabupaten, Bawaslu Toraja Utara Laksanakan Rakor Bersama Panwascam
    Laksanakan Fungsi Pengawasan, Jufri Sambara Tinjau Proyek Jalan di Pegunungan Toraja Utara
    Ratusan Relawan Purna Bakti Toraja Utara, Resmi Deklarasi Dukungan ke Dedy-Andrew
    Haramkan Pilkada Yang Cacat Konstitusional, Ketua LSM Peduli Toraja Minta Penyelenggara Taat UU 10 Tahun 2016
    Laporan Dugaan Bupati Toraja Utara Arahkan ASN Berpolitik Praktis, Diteruskan Bawaslu ke Kementerian
    Recruitment Panwaslu di Toraja Utara Berlangsung, Malam ini Penilaian Kinerja Metode Fortofolio Bagi Peserta Existing
    Gadis 12 Tahun Diancam Lalu Disetubuhi, Oknum ASN di Toraja Utara di Polisikan
    Upaya Hukum Ditempuh Wartawan Kabar Timur, Ketua LSM FPT: Kita Apresiasi, Pijakan Hukum Kedua Pihak Akan Diuji
    Ketua Panwascam Kesu' Imbau Masyarakat Segera Cek Nama di Daftar Pemilih Sementara, Laporkan Bila Belum Terdaftar
    Rayakan HUT Pertama, Ganjarist Toraja Utara Akan Laksanakan Open Turnamen Domino
    Upaya Hukum Ditempuh Wartawan Kabar Timur, Ketua LSM FPT: Kita Apresiasi, Pijakan Hukum Kedua Pihak Akan Diuji
    Pentingnya Pengawasan Partisipatif Pemilu 2024, Bawaslu Torut Akomodir Saran Insan Pers
    Dukung Pemilu Bermartabat, Aliansi Indo'-indo' di Toraja Utara Deklarasi Pemilu Damai

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Tags